Langsung ke konten utama

Postingan

Unggulan

GERAKAN GEMAR MEMBACA (Bedah Biografi Kasman Singodimedjo)

  Bidang RPK IMM kasman Singodimedjo kembali mengadakan diskusi pada hari Sabtu, 01 Januari 2022 pada pukul 19.30 WIB. Diskusi tersebut diikuti oleh seluruh kader Kasman Singodimedjo melalui grup WhatsApp. Diskusi tersebut membahas mengenai Biografi Kasman Singodimedjo dengan pemateri yaitu, Tri Era Khoiriyah yang di pandu oleh moderator yaitu, Amirah Farah. Diskusi dibuka oleh moderator kemudian dilanjutkan pemaparan materi oleh IMMawati Era, yaitu :   Biografi Kasman Singodimedjo Lahir di Bagelan, Purworejo pada 25 Februari 1904. Ayahnya bernama Singodimejo. Awalnya beliau hanya bernama Kasman, kemudian setelah ayahnya wafat diberi tambahan Singodimedjo yang harapannya penyematan nama tersebut sebagai bentuk bakti kepada orangtua.   Riwayat Pendidikan Mulai usia 16 tahun Kasman sudah belajar kepada Kyai Ahmad Dahlan, dan setelah tiga tahun lamanya terlibat dalam kegiatan rutin Muhammadiyah. Setelah itu melanjutkan belajar disekolah Kristen Hollanda Indische School (HIS) d

Postingan Terbaru

JANGAN MUDAH MENYERAH !

DISKON: SALURKAN HOBI DITENGAH PANDEMI

Diskon : Keistimewaan Bulan Syawal

TULISAN TANPA JUDUL

Diskon: Gaya Hidup Minimalis

SAJAK-SAJAK RAMADHAN

ISLAM : Bagaimana Kita harus bersikap sekarang?

Islam Agama Toleransi

Pendidikan Belajar dari Covid-19

Pendidikan Sebagai Wadah Pencetak Pemimpin Masa Depan